Bagaimana cara buat link yang dipasang di banner online ? Link yang dipasang dibanner online akan menghubungkan landing page dengan banner yang dipasang diwebsite. Ini sangat diperlukan pada bisnis online terutama pada model Affiliasi. dimana kita menanamkan banyak link afiliasi sehingga pengunjung bisa melakukan tindakan ( beli, daftar, ikut acara, beli tiket) yang mendatangkan fee ke pemilik webite. Simak lebih buat link yang dipasang di banner website.
Pranala (link), disebut juga hyperlink, adalah dasar navigasi internet. Hyperlink digunakan untuk semua hal mulai dari menjelajah bookmark pada halaman yang sama, sampai mengunduh aplikasi dan melompat ke halaman web dari server lain. wikibooks
Ada 2 Macam Link
Link Internal
Link internal adalah link/tautan web adress/URL yang diletakan pada text atau gambar sehingga menghubungkan dengan postingan artikel maupun halaman lain di website blog yang sama.
Link External
Kebalikan dengan link internal, link ini menghubungkan text atau gambar ke halaman artikel, landing page, home page website lain.
BACA JUGA:
BACA JUGA:
Banner Pada Website
Banner pada website bisa disebut juga spanduk digital/ online berupa gambar atau animasi yang ditujukan untuk promosi dan lebih jauh untuk keperluan model Affiliasi pada Bisnis Online.
Saya berikan contoh saya mendaftarkan diri menjadi affiliasi Indihome maka saya akan menyisipkan banner indihome yang ditanamkan link ke landing Page indihome, dimana pengunjung dapat mengisi daftar langgana indihome dan memilih paket-paket yang ditawarkan oleh indihome.
Gambar saya sudah saya sisipkan langkah selanjutnya bagaimana menanamkan link ke Landing Page Indihome.
langkah-langkah Buat Link pada Banner
Langkah 1: Menyisipkan gambar
a. Sisipkan gambar pada artikel yang kita tulis di artikel website blog kita.
![]() |
Sisipkan Gambar di Artikel blog |
![]() |
Copy image adress |
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh__iqdFBbGKa9M90ek1wQSNSsKEbcK9Zl3F6KlMSKwRz6FGjVWBJsuXO0_KlzlZovgdor6BzumhRJ1qiaKpT_QIqHdru5183bVwxAJzJjyxUtCzOBf-z3uZr_XWlI7nbzmU0TFmtKRYIM/s320/AFFILIASI+INDIHOME.png
c. Siapkan Alamat URL yang akan kita hubungkan ke gambar/banner, disini saya akan menghubungkan dengan URL landing page Affiliasi saya di Indihome https://sobat.indihome.co.id/landingpage?pid=RCheruind
Langkah2: Memasukan Kode HTML Link dan Gambar (Image)
Untuk memasukan kode HTML gambar dan link di penulisan artikel, silahkan gunakan scrip kode HTML dibawah ini.
href='URL_TUJUAN'> (tambahkan kode angker di awal dan diakhir skrip HTML
![]() |
Memasukan kode HTML di Artikel Blog |
HASILNYA seperti dibawah ini;

Jika di klik gambarnya akan masuk ke tab baru yaitu landing Page Indihome.
![]() |
Landing Page Indihome |
terima kasih pak, saya memahaminya
ReplyDelete
ReplyDeletevery good blog ccsp training